Kanit Binmas Polsek Tamansari, Ajak Ibu ibu Pengajian jaga Kondusifitas Kamtibmas jelang Pemilu 2024

    Kanit Binmas Polsek Tamansari, Ajak Ibu ibu  Pengajian jaga Kondusifitas Kamtibmas jelang Pemilu 2024

    TASIK  KOTA--
    Kanit Binmas polsek Tamansari Ipda Asep Farid  laksanakan Giat Silatturahmi dengan mengajak Ibu ibu Jamaah Pengajian Majlis Ta'lim Anusyur Kp.Cibungur Kel.Setiawargi pelihara Kondusifitas Kamtibmas jelang Pemilu 2024 
    Kamis (1/2/2024).

    Menurut Kapolres Tasik Kota AKBP JOKO SULISTIONO, S.H, S.I.K, M.H.,  melalui Kapolsek Tamansari AKP Nurozi, SE  Kegiatan Silaturahmi Kamtibmas kepada Ibu ibu Jamaah  Pengajian menjadi sarana 
    1.Silaturahmi untuk mendekatkan dan menjalin Kemitraan antara POLRI dengan Masyarakat juga bentuk kehadiran Negara di tengah Masyarakat. 
    penyampaian Informasi /Program POLRI dalam upaya memelihara Kamtibmas dan mendapat dukungan Masyarakat, demikian pula Informasi dan aspirasi dari Masyarakat dapat diterima POLRI, sebagai modal meningkatkan Sumber Daya Manusia untuk membangun bangsa.
    2.mengingatkan jamaah untuk bersama sama menjaga Situasi Kamtibmas jelang pemilu 2024.
    3.Mengawasi putra putrinya untuk tidak keluar malam terutama lewat jam 21.00 wib, serta tidak terlibat gank motor serta tidak menggunakan knalpot tidak sesuai Spesikasi Tekhnik.
    3.Jelang Pemilu 2024 untuk gunakan hak pilih tidak Golput hormati perbedaan pilihan jangan jadikan perpecahan serta tidak berkampanye hitam termasuk penggunaan Medsos.
    4.Mendorong Bapak - bapak/Pemuda untuk Aktif Siskamling dan  Tertib menyimpan bahan baharga (parkir kendaraan di Garasi/dalam Rumah Gunakan Kunci Ganda/pasang Alrm /GPS).

    tamansari binmas pemilu pengajian
    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Ops Mantap Brata Lodaya 2024, Patroli KRYD...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Tasikmalaya Kota Ikuti Olah Raga...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Polda Jabar Ungkap Kasus Tindak Pidana Perdagangan Orang dan Pelanggaran Aturan Penempatan Pekerja Migran Indonesia Secara Tidak Prosedural
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Polsek Sukaresik Tingkatkan Sambang Warga, Jelang Pilkada Serentak 2024, Sampaikan Pesan Kamtibmas 
    Pastikan Distribusi Logistik Pilkada Aman, Polsek Gunung Tanjung Pantau Langsung di Gudang PPK
    Kapolres Tasikmalaya Kota Berikan Arahan kepada Jajaran Kapolsek, Berkaitan Distribusi Logistik Pilkada Kabupaten Tasikmalaya
    Polsek Indihiang Ungkap Kasus Pencurian di Belasan Sekolah, Empat Pelaku Diamankan
    Pastikan Pilkada Lancar, Polsek Sukaratu Bersinergi dengan TNI Amankan Pendistribusian Surat Suara Pilkada dari KPUD Kabupaten Tasikmalaya
    POLSEK PAGERAGEUNG TELAH MELA KSANAKAN RAPAT KERJA TEKNIS PENGAWASAN KAMPANYE PADA MASA TENANG BAGI PENGAWAS KELURAHAN /DESA  DIWILAYAH  KEC.PAGERAGEUNG PADA PEMILIHAN SERENTAK TAHUN 2024 
    POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Pastikan Distribusi Logistik Pilkada Aman, Polsek Gunung Tanjung Pantau Langsung di Gudang PPK
    Polsek Sukaresik Tingkatkan Sambang Warga, Jelang Pilkada Serentak 2024, Sampaikan Pesan Kamtibmas 
    POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Silaturahmi Bhabinkamtibmas Polsek Tamansari menghadiri Kegiatan Halal bihalal Ikatan Masyarakat Minang di Kelurahan Setiamulya
    Polsek Manonjaya  patroli malamnya antisipasi gangguan kamtibmas 
    Bhabinkamtibmas Kel. Sumelap Polsek Tamansari Polres Tasik Kota melaksanakan sambang kepada warga binaan di Cigintung
    Patroli Malam Polsek Cihideung Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Patroli Rawan siang Polsek Rajapolah, Pantau Pusat Keramaian Warga di Terminal dan Pasar

    Ikuti Kami